Thursday, October 27, 2016

PT. Shinkansen Mitra Indonesia


PT. Shinkansen Mitra Indonesia adalah perusahaan yang bergerak dibidang produksi packaging untuk sparepart Otomotif ataupun Elektronik dengan menggunakan material Impraboard. Kami melayani pesanan khusus dengan berbagai macam desain. Box Impraboard, Layer Impraboard, Display dan juga untuk Trolley yang menggunakan Impraboard. 

Impraboard adalah plastik berongga seperti karton dibuat dari bahan Polypropelene. 
Nama lain dari impraboard: PP corrugated sheet, Plastic corrugated sheet, PP Board, Danpla, Karton Plastik dan lain lain

Tersedia dengan ketebalan standard 2, 3 ,4 dan 5 mm. Dan untuk warna standard ada : Merah, Kuning, Hijau, Biru, Putih, Hitam, Coklat, Bening, Orange dan special color. 
Untuk Dimensi impraboard Standard 1500x1250mm dan Impraboard Spesial order 2500x3000mm.

Impraboard diproduksi dengan mengunakan teknologi tinggi untuk mendapatkan kualitas yang terbaik. Di pasaran tersedia juga beberapa produk sejenis menyerupai impraboard.
Tetapi kualitas terbaik tetap ada di impraboard, hal ini dapat kita lihat dari:
· Elastisitas; Material impraboard keras tetapi sangat elastis daripada produk sejenis. Tidak gampang pecah / ketas.
· Ketebalan Material; Perbedaan dengan produk sejenis ketebalan rongga dari impraboard sangat presisi / rata tebalnya di tiap bagian.
· Warna; Warna Cerah dan kuat. Tidak gampang berubah.
Impraboard Sangat Beragam Penggunaannya Baik Dalam Dunia Industri Maupun Periklanan:
· Packaging: flexi box, box file, partition, trolley, coil, etc.
· Promotion display: POP, sign board, Hanging etc
· PP layer pad: Alas pembatas packing botol (kaleng), Alas pembatas Steam Yarn (Benang), Bottom Cover Referigerator dll
Keunggulan Impraboard :
· Tahan air.
· Ringan dan kuat.
· Lebih ekonomis; mengurangi biaya penyimpanan dan pengiriman dan bisa dipakai berulang kali / returnable.
· Food Grade (Aman digunakan untuk aplikasi kontak dengan makanan).
· Corona treatment (untuk hasil printing yang berkualitas).
· Mudah diproses (dipotong, dipounching, disablon, dilapis eva spon).
· Warna, ketebalan dan ukurannya beragam.